Alquran dan Peradaban Masa Lalu Ensiklopedia Mukjizat Alquran Hadis

وَأَنْزَلْنَا إِلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ مِنَ الْكِتَابِ وَمُهَيْمِنًا عَلَيْهِ

Dan Kami telah turunkan kepadamu Al Qur'an dengan membawa kebenaran, membenarkan apa yang sebelumnya, yaitu kitab-kitab (yang diturunkan sebelumnya) dan batu ujian terhadap kitab-kitab yang lain itu (QS. Al-Maidah 5:48)

قُلْ يَا أَيُّهَا النَّاسُ إِنِّي رَسُولُ اللَّهِ إِلَيْكُمْ جَمِيعًا الَّذِي لَهُ مُلْكُ السَّمَاوَاتِ وَالأرْضِ

Katakanlah: "Hai manusia sesungguhnya aku adalah utusan Allah kepadamu semua, yaitu Allah yang mempunyai kerajaan langit dan bumi; (QS. Al-A’raf 7:158)

Taurat berbahasa Ibrani, padahal pada saat Musa dan Bani Israil di Mesir masih menggunakan Bahasa Mesir (belum ada bahasa Ibrani)

Isa dan murid-muridnya menggunakan Bahasa Armenia, namun tidak ada Injil yang berbahasa Armenia.

Hanya Alquran hingga saat ini masih menggunakan bahasa aslinya......

Dari banyak penelitian dan penemuan diketahui bahwa :

  • Ummat manusia pada asalnya adalah satu ummat, kemudian ia berselisih
  • Seluruh agama pada awalnya adalah agama tauhid
Hal ini sesuai dengan (QS. Yunus 10:19)

Selengkapnya mengenai artikel Alquran dan Peradaban Masa Lalu ini ada di Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis Jilid I tentang Kemukjizatan Fakta Sejarah dalam Alquran.


Lebih lanjut lihat :

No comments:

Post a Comment

Next Prev home