Isa datang ke orang nasrani yang sedang memperbincangkannya sehingga membuat mereka kaget karena dikira melihat roh (sudah disalib), Kemudian Isa membuktikan dengan meminta makanan dan menunjukan kedua tangan dan kakinya.
Mereka sangat kebingungan tentang misteri ini, hingga Alquran menjelaskan dalam QS Al-Nisa 4: 157-158 yang artinya :
“dan karena ucapan mereka: "Sesungguhnya Kami telah membunuh Al Masih, Isa putra Maryam, Rasul Allah", padahal mereka tidak membunuhnya dan tidak (pula) menyalibnya, tetapi (yang mereka bunuh ialah) orang yang diserupakan dengan 'Isa bagi mereka. Sesungguhnya orang-orang yang berselisih paham tentang (pembunuhan) Isa, benar-benar dalam keragu-raguan tentang yang dibunuh itu. Mereka tidak mempunyai keyakinan tentang siapa yang dibunuh itu, kecuali mengikuti persangkaan belaka, mereka tidak (pula) yakin bahwa yang mereka bunuh itu adalah Isa.
Tetapi (yang sebenarnya), Allah telah mengangkat Isa kepada-Nya. Dan adalah Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.
Selengkapnya mengenai artikel Fakta Penyaliban Nabi Isa ini ada di Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis Jilid I tentang Kemukjizatan Fakta Sejarah dalam Alquran.
Lebih lanjut lihat :
- Manfaat Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
- Spek Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
- Daftar Isi Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
- Testimoni Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
- Cara Pesan Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
- Harga Maqdis (Ensiklopedia Mukjizat Alquran dan Hadis).
No comments:
Post a Comment